Cara Flash Xiaomi Mi 5x Via MiFlash Rom Global

Hai sahabat droid, welkombek yaa kembali lagi dengan saya admin ruangandroid. Kali ini aku bakalan bikin artikel tentang bagaimana cara flash Xiaomi Mi 5x menggunakan Rom Global Terbaru Via aplikasi MiFlash.

Cara flashingnya ini dijamin mudah kok, jadi kamu gak akan kebingungan untuk mempraktikkan nya langsung, oke lanjut saja deh ke tutorialnya, eh inget ini juga butuh ketelitian ya agar tidak terjadi kesalahan.

Dengan melakukan flashing terhadap ponsel android kesayangan kalian, berbagai masalah kerusakan yang dialami bisa teratasi dengan simpel di antaranya Sebagai berikut :

  • Xiaomi Mi 5x mati total,
  • Xiaomi Mi 5x lupa pola,
  • Xiaomi Mi 5x bootloop,
  • Xiaomi Mi 5x lupa Pasword,
  • Xiaomi Mi 5x hang logo,
  • Xiaomi Mi 5x update gagal,
  • Xiaomi Mi 5x terkena virus,
  • Xiaomi Mi 5x telah berhenti,
  • Xiaomi Mi 5x system error,
  • Xiaomi Mi 5x Kurang sensitif,
  • Xiaomi Mi 5x restart sendiri ,
  • Xiaomi Mi 5x Sinyal hilang,
  • Xiaomi Mi 5x matot,
  • Xiaomi Mi 5x Lemot,
  • Xiaomi Mi 5x Masuk Virus Malware

Persiapan Flashing Xiaomi Mi 5x

Akan tetapi, sebelum kita mulai ke tahap flashing-nya, alangkah baiknya kamu siapkan terlebih dahulu bahan-bahan sebagai berikut :

  1. Komputer atau laptop
  2. Kabel data original Xiaomi
  3. Download USB driver Xiaomi
  4. Download MiFlash terbaru
  5. Download Firmware Xiaomi Mi 5x Global (pilih yang sesuai ya)

Jika semua bahan diatas sudah berhasil kamu kumpulkan, langsung saja kita lanjut ke tahap flashingnya! Goodluck!

Cara Flash Xiaomi Mi 5x Via MiFlash

1. Ekstrak semua file yang telah didownload yang berjenis .rar(winrar) (sebaiknya letakan dalam satu folder agar tidak bingung mencarinya)
– Install Driver Xiaomi
– Install MI PC Suite
– Buka miflash yang sudah terinstall
– Klik “BROWSE”

2. Cari Firmware (ROM) yang telah terdownload

3. Ambil Xiaomi MI 5X kamu lalu masuk ke mode fastboot Xiaomi MI 5X kamu dengan menekan tombol Power + Volume Down (-) sampai hp kamu muncul logo android Xiaomi (kelinci yang sedang memperbaiki robot).

4. Hubungkan HP Xiaomi Mi 5X kamu ke komputer/laptop dengan kabel usb(kabel data)

5. Kembali Ke laptop/Komputer, klik “Refresh” pada MI Flash yang ada di bagian kanan atas. Lalu klik “Flash”

6. Proses Flash/Install Ulang Xiaomi Mi 5X selesai

7. Selamat, kini ponsel Xiaomi Mi 5x kamu sudah seperti baru membeli

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *