Cara Flash Asus Zenfone 3 ZE552KL Via Asus Flashtool Tested

Selamat datang kembali di ruangandroid.com, Pada kali ini saya akan berbagi tips bagaimana cara mengatasi kendala atau permaslahan yang sering kita jumpai pada smartphone Asus Zenfone 3 ZE552KL seperti hanphone lemot, aplikasi error atau sering keluar sendiri ( force close ), bootloop atau bahkan mati.

Namun sebelum kita melakukan flashing silahkan coba lakukan factory reset terlebih dahulu, jika perangkat masih bisa di fungsikan atau berada pada layar utama homescreen silahkan cari menu factory reset di pengaturan atau setting. Tapi jika bootloop coba gunakan tombol kombinasi power + volume atas atau power + volume bawah. Jika dengan langkah factory reset tidak berfungsi apapun saya sarankan untuk melakukan flashing saja melalui PC.

Dengan melakukan flashing pada ponsel android berguna untuk mengatasi masalah-masalah kerusakan pada software diantaranya adalah sebagai berikut:

  • Asus Zenfone 3 ZE552KL mati total,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL lupa pola,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL bootloop,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL lupa Pasword,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL hang logo,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL update gagal,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL terkena virus,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL telah berhenti,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL system error,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL Kurang sensitif,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL restart sendiri ,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL Sinyal hilang,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL matot,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL Lemot,
  • Asus Zenfone 3 ZE552KL Masuk Virus Malware

Sebelum kita mulai ke proses flashingnya, silahkan siapkan beberapa bahan berikut ini untuk didownload :

  1. Komputer atau laptop
  2. Kabel data original bawaan Asus
  3. Download Asus USB Driver
  4. Download Asus Flash Tool terbaru
  5. Download Firmware Asus Zenfone 3 ZE552KL

Cara Mudah Flash Asus Zenfone 3 ZE552KL

  1. Silahkan Install Android USB Driver pada komputer Anda. Jika Android USB driver sudah diinstal pada komputer Anda lewati langkah ini.
  2. PMatikan Smartphone ASndroid anda
  3. Download Firmware Asus Zenfone 3 ZE552KL
  4. Download dan install Asus Flashtool v1.0.0.45 di komputer Anda.Sekarang buka Asus Flash tool nya di Start Menu, tampilanya akan terlihat seperti gambar dibawah ini:
  5. Selanjutnya klik di bagian Model, scroll cari dan pilih ZE552KL
  6. Selanjutnya Klik pada kotak kuning seperti gambar dibawah ini, kemudian arahkan ke folder firmware yang telah di ekstrak tadi
  7. Cari file firmware yang ber ekstensi .zip (WW_ZE552KL_14.2020.1711.79_M3.10.47.15_Phone-user.raw.zip), jika masih dalam bentuk .RAW archive menggunakan winrar/winzip ke format .zip.
  8. Selanjutnya pindah ke smartphone anda, masuk ke droidboot mode dengan cara menekan tombol Volume atas + Power hingga tampil logo Asus, jika logo asus telah tampil kemudian lepas tombol Power tapi tetap tekan tombol Volume atas hingga tampil layar droidboot pada smartphone seperti gambar dibawah ini:
  9. Koneksikan atau hubungkan smartphone ke komputer, jika driver Usb terinstall dengan benar maka komputer akan mendeteksi dan menyelesaikan installasi driver smartphone secara otomatis.
  10. Setelah selesai anda dapat melihat device terdeteksi pada program Asus Flashtool
  11. Setelah terdeteksi klik Start di bagian atas. maka proses flashing akan berjalan, silahkan tunggu proses nya kurang lebih 7-10 menit
  12. Setelah selesai dan menampilkan gambar seperti di bawah ini, lepaskan koneksi dari komputer kemudian hidupkan smartphone anda (dalam beberapa kasus smartphone biasanya sudah otomatis reboot)
  13. Selesai

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *